cover
Contact Name
inggar prayoga
Contact Email
inggar.prayoga@email.unikom.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jipsi@email.unikom.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
ISSN : 20861109     EISSN : 25811541     DOI : -
JIPSi: Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi is an academic journal published two times annually (December and June) by Faculty of Social and Political Studies (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik) Universitas Komputer Indonesia. This journal publishes original researches in multi concepts, theories, perspectives, paradigms and methodologies on Political and Communications studies.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi" : 5 Documents clear
ANALISIS AGENDA SETTING TIM KREATIF NARASI TV TERHADAP PANDEMI COVID-19 MELALUI PROGRAM CERITA PANDEMI Permana, Rangga Saptya Mohamad; Iffah, Alyani Nurul
JIPSI Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jipsi.v11i1.4605

Abstract

Abstract Indonesia is currently experiencing a Covid-19 pandemic, so there is little program content and news from the mass media, especially television, about the Covid-19 pandemic. Narasi TV also reported this pandemic by making a particular program about the Covid-19 pandemic known as the Cerita Pandemi program. This program's uniqueness is the taking of news issues regarding the Covid-19 pandemic, which is quite different from most other Covid-19 pandemic issues on television. This study's objectives were: (1) To determine the role of the Narasi TV creative team in shaping the media agenda regarding the Covid-19 pandemic; and (2) Knowing what is expected by Narasi TV and the creative team for the community through the Cerita Pandemi program. This article's research method uses qualitative research methods to be precise the descriptive-qualitative method by focusing on data from a literature review from various references (scientific journal articles, books, and research reports) as a reference for analyzing how the Narasi TV creative team uses the Agenda Setting theory about the Covid-19 pandemic through the Cerita Pandemi program. The results showed that the Narasi TV media agenda for the Covid-19 pandemic were as follows: (1) By creating a special program regarding the Covid-19 pandemic, namely the Cerita Pandemi program; and (2) The creative team's media agenda for the Cerita Pandemi program is to always try to raise issues around the Covid-19 pandemic that are different from other mass media, which are often forgotten but no less important. Also, the hope of the creative team from the emergence of this Cerita Pandemi program is to help the public to be able to see positive things even amid situations that have so many negative impacts. Keywords: Television Program; Narasi TV; Cerita Pandemi; Agenda Setting; Covid-19 Pandemic Abstrak Indonesia saat ini sedang mengalami pandemi Covid-19, sehingga tidak sedikit konten program dan berita dari media massa khususnya televisi menyajikan seputar pandemi Covid-19. Narasi TV juga ikut serta dalam memberitakan pandemi ini dengan membuat sebuah program khusus mengenai pandemi Covid-19 yang dikenal dengan program Cerita Pandemi. Keunikan dari program ini adalah pengambilan isu berita mengenai pandemi Covid-19 yang cukup berbeda dari kebanyakan isu pandemi Covid-19 di televisi lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui peran tim kreatif Narasi TV dalam pembentukan agenda media mengenai pandemi Covid-19; dan (2) Mengetahui apa yang diharapkan Narasi TV dan tim kreatif terhadap masyarakat melalui adanya program Cerita Pandemi. Metode penelitian yang digunakan dalam artikel ini menggunakan metode penelitian kualitatif, tepatnya metode deskriptif-kualitatif, dengan memfokuskan data dari telaah pustaka dari berbagai referensi (artikel jurnal ilmiah, buku, dan laporan hasil riset) sebagai acuan untuk menganalisis bagaimana teori Agenda Setting digunakan oleh tim kreatif Narasi TV terhadap pandemi Covid-19 melalui program Cerita Pandemi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa agenda media Narasi TV terhadap pandemi Covid-19 adalah sebagai berikut: (1) Dengan membuat program khusus mengenai pandemi Covid-19 yaitu program Cerita Pandemi; dan (2) Agenda media tim kreatif terhadap Program Cerita Pandemi adalah dengan selalu berusaha mengangkat isu seputar pandemi Covid-19 yang berbeda dari media massa lainnya, yang sering terlupa namun tidak kalah pentingnya. Selain itu, harapan tim kreatif dari munculnya program Cerita Pandemi ini adalah untuk membantu khalayak agar mampu melihat hal-hal positif walaupun di tengah keadaan yang memiliki dampak negatif yang begitu banyak. Kata-kata kunci: Program Televisi; Narasi TV; Cerita Pandemi; Agenda Setting; Pandemi Covid-19
Brand Image PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE PADA EVENT URBAN VILLAGE TERHADAP BRAND IMAGE UNIVERSITAS TELKOM M.Si, Arie Prasetio
JIPSI Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jipsi.v0i1.4923

Abstract

Abstract The aims of this research are to determine whether there is a relation and the effect between customer experience to brand image and how much the relation and effect of customer experience on the Urban Village event towards Telkom University brand image. This research is using independent variable named customer experience with dimensions of sense, feel, think, act, and relate. The dependent variable is brand image with dimensions of strength of brand association, favourability of brand association, and uniqueness of brand association. The population in this study is active students of Telkom University who were visitors on the Urban Village event also the amount of the samples taken on this research are 100 respondents using purposive sampling technique. The data analysis techniques of this study consist of normality test, coefficient of determination, Pearson correlation analysis, simple linear regression analysis, and hypothesis testing. Through the hypothesis testing using the t test is shown that value of tcount (10.277) > ttable (1.66), then H0 is rejected, which means that there is the effect of customer experience towards brand image. The coefficient of determination (r) is 51.9%, which means customer experience has an effect of 51.9% towards brand image and the 48.1% effected by other except customer experience. Meanwhile, the correlation coefficient is 0.720 which means customer experience on the Urban Village event has a strong positive relation towards Telkom University brand image
PEMANFAATAN INSTAGRAM SEBAGAI MEDIA KAMPANYE DI ERA PANDEMI COVID-19 PASANGAN "ARTYS" PADA PILKADA BLORA Alfian Ramadhani, Dzika Fajar
JIPSI Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jipsi.v11i1.4449

Abstract

Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana instagram dimanfaatkan oleh pasangan "ARTYS" : Arief Rohman dan Tri Yuli Setyowati sebagai sarana kampanye pilkada di tengah pandemi covid-19. Covid-19 tidak hanya berdampak kepada kesehatan saja, tetapi juga beradampak juga terhadap pendidikan, politik, budaya dan ekonomi. Selain itu juga telah menunda pelaksanaan pilkada yang mulanya akan dilaksanakan pada september 2020. Dalam tulisan ini khusus akan membahas bagaimana pesan yang disampaikan oleh akun instagram @Ariefrohman838 dan bagaimana strategi yang dilakukan kepada masyarakat karena tidak dapat bertemu secara langsung. Oleh karena itu penulis mengangkat sosial media instagram sebagai sarana kampanye. Bagaimana penyampaian pesan yang disampaikan dan bagaimana cara strategi penyampaian akan lebih mendominasi pembahasan didalam tulisan ini. Penulis juga mencoba untuk menganalisis konten instagram yang telah dipublikasikan terhadap jumlah pemilih pada pilkada Blora tahun 2020. Apakah Kampanye yang telah dilaksanakan oleh Pasangan calon Pilkada sudah efektif. Hal tersebut bisa dilihat dari tingkat antusiasme masyarakat. Bisa dikatakan strategi yang digunakan sudah efektif. Karena pemanfaatan Instagram sebagai Sarana Kampanye telah memberikan berpengaruh kepada masyarakat.
Relasi Relasi Media Massa dan Politik pada Pemilihan Umum Presiden 2019 Fermana, Riyan Alghi
JIPSI Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jipsi.v11i1.4501

Abstract

Untuk pertama kalinya, dalam sejarah penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia, Pemilihan Umum Presiden (Pilpres) diselenggarakan secara serentak dengan Pemilihan Umum Anggota Legislatif (Pileg). Pilpres 2019 diikuti oleh dua pasang calon, yaitu pasangan calon Joko Widodo dan KH. Ma’ruf Amin, serta Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno. Dalam menentukan ketua tim pemenangan, Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma’ruf memilih Erick Thohir, pemilik surat kabar Republika, sebagai Ketua TKN Jokowi-Ma’ruf. Hal ini bertentangan dengan apa yang pernah disampaikan Erick Thohir terkait independensi dan afiliasi politiknya selama ini. Penelitian ini bertujuan menjelaskan dan menganalisa kecenderungan pemberitaan Republika dalam konteks Pilpres 2019. Sedang metode penelitian yang digunakan adalah analisis framing model Robert N. Entman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan keikutsertaan pemilik media massa dalam politik, maka dapat dipastikan media massa tersebut tidak proporsional atau independen. Selanjutnya, keberpihakan media massa setidaknya dapat dideteksi melalui: Pertama, media massa dalam menentukan sumber berita. Kedua, dengan memanfaatkan keterbatasan kolom dan halaman, media massa akan memerhatikan hal yang dipandang urgen dari seseorang atau pasangan calon dalam Pemilu. Ketiga, adanya pengaturan ruang dan tempat cukup luas terhadap kegiatan seseorang atau pasangan calon, seperti pemberitaan pada halaman pertama dari sebuah surat kabar.
Comparative Political Marketing Comparative Political Marketing :Studi Kasus Kemenangan Paslon 01 Tatu-Pandji atas Paslon 02 Nasrul-Eki Pada Pilkada Kabupaten Serang 2020 Maharani, Renata
JIPSI Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi Vol 11 No 1 (2021): JIPSi : Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jipsi.v11i1.5172

Abstract

This article examines the comparison of political marketing used by the candidate pair for Regent and Deputy Regent number 01, namely Ratu Tatu Chasanah and Pandji Tirtayasa to win their victory over candidate pair number 02 Nasrul Ulum and Eki Baihaki in the Regional Head Election (Pilkada) Serang Regency this year. 2020 ago. Where in the political battle that occurred in the Serang Regional Election this time was so interesting, because the political campaigns carried out by each article were carried out directly and some were carried out through new media (New Media), namely Social Media as an effort to prevent crowds in the middle of the street. in the midst of the Covid-19 pandemic. In the final election results, article number 01 came out as the winner in the contestation. Therefore, the research team conducted a search and analyzed the subject of "Comparative Political Marketing: A Case Study of the Victory of Paslon 01 Tatu – Padji over Paslon 02 Nasrul – Eki in the 2020 Serang District Election". In this study, the research team used the theoretical framework of Phillip B. Neffinegger's 4P Political Marketing Process as a tool for analysis. The research method used in this study is a descriptive qualitative method, in which this type of method is expected to be able to answer the problems being studied. Based on the research that the research team has carried out, it results that the candidate pair number 01 Tatu – Pandji has a political marketing strategy that is superior to the candidate pair number 02, namely Ulum – Eki, which then makes the incumbent pair again win the position as Regional Head. and Deputy Regional Head in Serang Regency. Keywords: Political Marketing, Election 2020, Serang District Election.

Page 1 of 1 | Total Record : 5